MANAJEMEN PEMASARAN PASCA PANDEMI COVID-19 (Peluang dan Analisis Manajemen Pemasaran Pasca Pandemi Covid-19 di Indonesia)
Buku Ini disusun untuk memperkaya wawasan dalam bidang manajemen pemasaran khususnya pada masa setelah pandemi covid-19 yang baru saja melanda dunia. dalam buku ini dibahas tentang perencanaan, pasar, strategi pemasaran, persaingan pasar, merek, komunikasi pemasaran, iklan, pemasaran digital, serta teori pemasaran jasa, yang akan dianalisis sehingga menghasilkan peluang-peluang bari pada bidang pemasaran pasca covid-19, di samping itu, pembaca diharapkan dapat memahami tentang Peluang dan analisis manajemen pemasaran pasca pandemi covid-19 di Indonesia.