Blended Learning Dalam Pembelajaran: Teori dan Implementasinya dalam Pembelajaran
Pada Buku ini dipaparkan secara teori dan implementasi mengenai sejarah perkembangan blended learning, kuadran setting belajar blended learning, kelebihan dan kekurangan blended learning, jenis-jenis blended learning, aktivitas sinkron dan asinkron pada blended learning, merancang aktivitas sinkorn pada blended learning, merancang aktivitas asinkorn pada blended learning, dan penilaian pada merancang aktivitas asinkorn pada blended learning.