Search

Search for books and authors

Resep Istimewa Kuliner Surabaya Disertai Kandungan Gizi
Resep Istimewa Kuliner Surabaya Disertai Kandungan Gizi
Buku ini bukan sekadar kumpulan resep masakan khas Surabaya. Ini adalah upaya sungguh-sungguh dari PATPI Cabang Surabaya untuk mengumpulkan data kuliner Surabaya, mengemas dengan tulisan semi ilmiah, dan menyajikan kepada pembaca informasi yang sangat penting mengenai kuliner Surabaya yang menjadi makanan sehari-hari. Setiap resep disertai potensi gizi yang yang diperoleh apabila menikmati hidangan tersebut. Terlebih buku ini diterbitkan untuk berkontribusi terhadap upaya-upaya pelestarian budaya makan dan kuliner khas daerah yang dipercaya akan membawa dampak positif terhadap ketahanan pangan nasional.
Available for purchase