PROFESIONALISME KEWIRAUSAHAAN
Melihat pentingnya pembahasan mengenai profesionalisme wirausahaan ini, maka perguruan tinggi perlu ambil bagian dalam pengembangan mahasiswa dalam memahami profesionalisme kewirausahaan dan juga menginspirasi mahasiswa dan alumni menjadi ambil bagian dalam profesionalisme kewirausahaan. Adapun jenis profesionalisme kewirausahaan mencakup pengertian dan fungsi profesionalisme kewirausahaan, sikap profesionalisme kewirausahaan, entrepreneur intrapreneur, sosiopreneur, edupreneur/ academicpreneur, technopreneur, Govermentpreneur dan preneur lainnya.