BUKU PANDUAN E-DIARY DM V2
Buku ini berisi tentang tata cara penggunaan dan penjelasan tentang aplikasi e-Diary DM dari tahap instalasi sampai dengan pelaporan. Dalam buku ini juga memuat petunjuk melalui gambar bagaimana pengunaan dan pengisian konten serta Fitur-fitur yang ada dalam aplikasi e-Diary DM. Gambar dari tampilan android yang ada dalam buku ini akan ada beberapa perbedaan dengan tampilan android pengguna, hal ini disebabkan oleh model telepon genggam, system operasi yang ada pada telepon genggam serta versi dari pada android pengguna aplikasi e-Diary Android, namun hal tersebut tidak akan mengurangi fungsi dan hasil dari aplikasi. Sehingga tampilan tersebut tidak akan berbeda jauh dengan apa yang ada dalam buku ini. Aplikasi e-Diary DM. Semoga buku ini bisa bermanfaat dalam penggunaan aplikasi e-Diary DM.