PSIKOLOGI
Teks ini menyajikan perspektif luas tentang psikologi yang mencakup sejarah, metode penelitian, teori-teori utama, dan temuan penelitian dari disiplin ini, serta penerapan pengetahuan yang diperoleh dari penelitian kontemporer terhadap permasalahan dan tantangan yang kita hadapi di dunia masa sekarang. Psikologi merupakan sebuah disiplin yang hidup dan dinamis, an saya mencoba membawakan pada tulisan ini antusiasme dan semangat yang dibawakan oleh para psikolog pada penelitian, pengajaran, dan kerja profesional mereka setiap harinya.