PENGENALAN DASAR KOMPUTER

By Ade Suparman, S.Si., M.Kom, Antonius Edy Setyawan, S.Kom., M.Pd, Hadiansyah Ma’sum, S.Pd., S.T., M.Kom, Anyan, S.Kom., M.Kom, Ir. Heliza Rahmania Hatta, S.Kom., M.Kom., IPP, Trimey Liria Hutauruk, M.Pd, Gogor Christmass Setyawan, S.Si., M.Cs, Afif Zuhri Arfianto, S.T., M.T, Ir. Dahlan Susilo, M.Kom, Salfin, S.Kom., M.Si

PENGENALAN DASAR KOMPUTER
Available for 4.34 USD
Pada pengenalan ini, kita akan menjelajahi konsep dasar yang berkaitan dengan komputer. Kita akan melihat komponen-komponen utama dalam sebuah komputer, seperti perangkat keras (hardware) dan perangkat lunak (software). Kalian akan mempelajari tentang proses komputasi, bagaimana komputer memproses informasi, serta prinsip-prinsip yang mendasari kerja komputer. Selain itu, kita juga akan membahas topik-topik penting seperti jaringan komputer, keamanan komputer, dan bagaimana komputer dapat digunakan untuk mengatasi berbagai masalah dan mempermudah kehidupan kita sehari-hari. Dalam keperluan inilah, buku Pengenalan Dasar Komputer ini sengaja penulis hadirkan untuk pembaca. iv | Pengenalan Dasar Komputer Tujuan buku ini adalah sebagai panduan bagi setiap orang yang ingin mempelajari dan memperdalam ilmu pengetahuan tentang Manajamen dan sumber daya manusia.
Buy Now (4.34 USD)