STRATEGI PENGEMBANGAN LOYALITAS DAN KINERJA KARYAWAN

By H. Ading Rahman Sukmara, S.E., M.M., M.Pd, Dr. Hj. Irma Darmawatie Bastaman, M.M., Dr. Nurdiana Mulyatini, S.E., M.M, Dr. H. Enas, S.E., M.M.

STRATEGI PENGEMBANGAN LOYALITAS DAN KINERJA KARYAWAN
Available for 2.99 USD
Dalam era persaingan bisnis yang semakin ketat, perankaryawan dalam mencapai tujuan organisasi menjadi semakin vital. Loyalitas karyawan dan kinerja yang optimal adalah dua faktor utama yang menentukan keberhasilan perusahaan. Karyawan yang loyal akan berkomitmen terhadap visi dan misi perusahaan, sementara kinerja yang baik mencerminkan produktivitas serta kemampuan karyawan dalam memenuhi target yang ditetapkan. Maka peting pembahasan mengenai konsep dasar loyalitas dan kinerja karyawan dalam konteks organisasi modern serta hubungan antara keduanya dengan kesuksesan perusahaan.

Book Details

Buy Now (2.99 USD)