Traditional Recipe from Riau Province

By Dormauli Tambunan, S.Pd. , Yuni Khoiriyah, S.Pd. , Ade Virgiawan, S.Pd. , Rince Wulandari, S.Pd.

Traditional Recipe from Riau Province
Available for 6.07 USD
Riau, dengan letaknya yang strategis di kawasan pesisir dan pengaruh budaya Melayu yang kental, menyimpan banyak warisan kuliner yang khas. Makanan-makanan ini tidak hanya lezat, tetapi juga sarat akan nilai sejarah, budaya, dan filosofi yang mendalam. Resep-resep yang terkandung dalam buku ini merupakan warisan yang telah turun-temurun dijaga dan dilestarikan oleh masyarakat Riau. Buku ini dirancang untuk memperkenalkan resep-resep tradisional Riau kepada semua orang dari dalam dan luar negeri dapat membaca dan mengikuti step by step dan buku ini juga sebagai panduan bagi para pencinta kuliner yang ingin mencoba memasak makanan khas daerah Riau di rumah. Setiap resep disajikan dengan langkah-langkah yang jelas dan bahan-bahan yang mudah ditemukan, sehingga siapa pun dapat dengan mudah mengikuti dan menikmati kelezatan makanan khas Riau. Kami berharap buku ini dapat menjadi sarana pelestarian budaya kuliner Riau dan memperkaya wawasan para pembaca tentang keunikan makanan tradisional dari daerah ini. Terima kasih kepada semua pihak yang telah berkontribusi dalam penyusunan buku ini, serta kepada para pembaca yang telah memberikan perhatian dan minat terhadap kuliner khas Riau. Semoga buku ini bermanfaat bagi kita semua dan dapat menjadi inspirasi dalam melestarikan serta menikmati kuliner Nusantara.

Book Details

Buy Now (6.07 USD)