Produktivitas Primer di Perairan Laut Terbuka Edisi 1
By Umi Zakiyah, Mulyanto
Available for 3.72 USD
Buku ini disusun dengan tujuan menyediakan bahan ajar mata kuliah Produktivitas Primer untuk seluruh mahasiswa Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan Universitas Brawijaya. Buku ajar ini dirancang untuk pemakaian secara nasional sehingga dosen dapat menggunakan buku ini untuk pembelajaran di kelas dengan penyesuaian seperlunya.