Buku disusun berdasarkan hasil penelitian yaitu uji kelayakan pengembangan media pembelajaran berbasis TIK yang berguna bagi guru sebagai alat bantu mengajar. Bentuk produk yang dihasilkan adalah berupa portal Jateng belajar yang terintegrasi dengan beragam layanan sumber belajar dan kelas Jateng. Selain terintegrasi, program didesain kompatibel baik pada layar desktop maupun android.
Book Details
- Country: US
- Published: 2022-01-01
- Publisher: Publica Indonesia Utama
- Language: id
- Pages: 133
- Available Formats:
- Reading Modes:
Buy Now (5.78 USD)