Perbankan dan Revolusi Blockchain

By Fitriani, S.E., M.M., Eva Purnamasari, S.E., MBA., CPISC., Ajeng Andriani Hapsari, S.E., M.M.

Perbankan dan Revolusi Blockchain
Available for 2.17 USD
Ketika kita melangkah ke era baru dalam dunia keuangan, tidak dapat dipungkiri bahwa teknologi telah menjadi pendorong utama perubahan. Buku ini hadir sebagai panduan yang mendalam dan relevan mengenai perbankan modern dan revolusi yang membawa perubahan fundamental dalam wujud Distributed Ledger Technology (DLT) atau yang lebih dikenal dengan blockchain.

Book Details

Buy Now (2.17 USD)