MENINJAU KEMBALI DEMOKRASI DI INDONESIA

By Harry Farinuddin, S.Hum., Ach. Ridlo Ilwafa, S.Hum., Ahda Abid Al Ghiffari, S.Pd., Amanda Lathifah Laksmana Putri, S.Hum., Arfan Habibi, S.Sos., dkk

MENINJAU KEMBALI DEMOKRASI DI INDONESIA
Available for 10.85 USD
Apakah kemerdekaan Indonesia benar-benar merupakan kemenangan rakyat, atau hanya sekadar perpindahan kekuasaan dari tangan kolonial ke segelintir elite? Sampai sejauh mana kedaulatan dan kemenangan rakyat tercermin dalam demokrasi Indonesia hingga saat ini? Buku ini mengajak pembaca untuk merenungkan dan mengkritisi perjalanan demokrasi di Indonesia. Dengan menggali tantangan, keunggulan, serta kegagalan dalam mewujudkan kesejahteraan dan keadilan bagi semua, sebagaimana dicita-citakan oleh Pancasila, buku ini menawarkan beragam perspektif yang tajam serta solusi alternatif.

Book Details

Buy Now (10.85 USD)