Menemukan Cinta di Jalan Dakwah

By Nur Syamsiyah

Menemukan Cinta di Jalan Dakwah
Available for 3.91 USD

Cinta adalah rasa tunduk kepada yang ia cintai. Menjalankan apa yang diperintahkan dan menjauhi apa yang dilarang. Suka atau pun tidak, cinta mengalahkan semuanya. Menepis keraguan, menepis sesuatu yang dirasa mustahil.

Cinta tak selalu berbicara tentang pasangan sejoli. Tapi cinta juga berbicara tentang hubungan kita kepada Allah Subhanahu wa Ta’ala. Sebagaimana status kita sebagai hamba, cinta diwujudkan dengan menghamba kepada Dzat Yang Maha Pencipta, lagi Maha Pengatur.

Bagaimana agar mendapatkan cinta-Nya? Menjadikan Rasulullah sebagai teladan kehidupan. Baik dari akhlak, ibadah, muamalah dan segala hal yang ada dalam hukum syara’. Termasuk juga dakwah di dalamnya, yang mengajarkan kita untuk menebarkan cinta pada semesta.


Buku ini juga bagian kecil dari usaha untuk menebarkan cinta kepada para pembaca. Menyadarkan kembali tugas mendasar kaum muslimin untuk terus menyampaikan kebaikan dan kebenaran walaupun hanya dengan satu ayat. Semoga kita dicatat sebagai salah seorang hamba yang istikamah di jalan-Nya hingga akhir hayat.

Book Details

Buy Now (3.91 USD)