KEPUASAN DAN LOYALITAS PASIEN RAWAT INAP DI RUMAH SAKIT UMUM

By Dr. Donal Nababan, M.Kes., Jasmen Manurung, SKM., M.Kes., Ns. Siska Evi Martina, MNS, Sri Wahyuningsih, MKM

KEPUASAN DAN LOYALITAS PASIEN RAWAT INAP DI RUMAH SAKIT UMUM
Preview available
Pasien dan masyarakat saat ini sudah memahami layanan prima di rumah sakit sangat mempengaruhi kepercayaan dan loyalitas terhadap rumah sakit. Sedangkan pada akreditasi rumah sakit tingkat kepuasaan pasien dan keluarga merupakan indikator keberhasilan pelayan. Sehingga pelayanan di rumah sakit harus selalu ditingkatkan.

Book Details