Dalam rangka meningkatan Publikasi Karya Ilmiah dimana salah satunya adalah karya ilmiah dalam bentuk Book Chapter, Forum Kerjasama Pendidikan Tinggi (FKPT) melakukan kolaborasi. Book Chapter (1) merupakan luaran dari kolaborasi Dosen dari beberapa perguruan tinggi di Indonesia dengan tema utama yaitu “Merdeka Kreatif di Era Pandemi Covid-19: Suatu Pengantar”.