Judul :
MEMBACA PEMIKIRAN IBNU KHALDUN
(Kajian Kitab Al Muqaddimah)
Penulis :
Maswan Ahmadi
Alfi Nahdiyah Rahmawati
Siti Romlah Dwiningtyas
Maziyyah Mumtazah
Dwi Mutmainnah
Farihatul Husniyah
Ukuran : 15,5 x 23 cm
Tebal : 144 Halaman
ISBN : 978-623-497-824-7
SINOPSIS
Buku yang berada di tangan pembaca ini, Membaca Pemikiran Ibnu Khaldun (Kajian Kitab Al Muqaddimah) karya Robby Jundi Lestari dkk merupakan hasil kerja intelektual dalam waktu yang tidak singkat dan membutuhkan ketekunan, kesabaran, dan idealisme karena dalam proses penyusunannya tentunya membutuhkan proses melacak literatur-literatur terkait, membaca, menelaah, merumuskan dalam bentuk narasi yang ada di dalam buku ini. Jika diperhatikan judul buku ini kemudian mencari lingkup materi bahasannya, maka pesan-pesan yang ingin
Bab I diawali dengan biografi singkat tentang Ibnu Khaldun kemudian bab selanjutnya menarasikan beragam pendekatan modern dalam pemikiran beliau yaitu pendekatan Antropologi, Sosiologi, Arkeologi Politik dan Sejarah.