Buku ini ditulis berdasarkan pada berbagai referensi dan hasil riset baik yang tertuang dalam disertasi program doktor maupun dari riset panjang berkesinambungan (longitudinal research) pada ketiga putera-puteri penulis yang sejak lahir tumbuh dan kembang memang selalu bersama penulis. Mereka hadir dalam kehidupan keseharian keluarga penulis. Mereka terus diamati, sejak bangun tidur sampai mereka tidur kembali; sehingga Insha Allah buku ini telah memenuhi kaidah-kaidah keilmiahan berdasarkan pengalaman langsung yang tersimpan dalam catatan hari demi hari, bulan demi bulan dan dari tahun ke tahun. Sejak mereka dilahirkan sampai akhir usia 6 (enam) tahun.
Book Details
- Country: US
- Published: 2023-09-01
- Publisher: UNJ PRESS
- Language: id
- Pages: 303
- Available Formats:
- Reading Modes:
Buy Now (9.3 USD)