Kewirausahaan “Kebal Hadapi Ancaman Resesi Global 2023”

By Reza Kurniawan, Anang Martoyo, Prima Nanda Fauziah, Jumriani Jumriani, Nining Latianingsih, Muhammad Satar, Ujang Syaifudin Sumaji, Dimas Setiawan, Leni Susanti, Ridho Pamungkas

Kewirausahaan “Kebal Hadapi Ancaman Resesi Global 2023”
Preview available
Pasar pada kondisi saat sekarang memang sangat fluktuatif, sehingga perlu dilakukan perbaikan terus-menerus dan kuaran dari kreativitas dan inovasi menjadi crussial bagi perusahaan dalam upaya mempertahankan eksistensi dan bertempur dengan kompetitor. Intrapreneur dapat menjadi solusi untuk berbagai permasalahan bisnis dan komponen yang mempengaruhinya. Intrapreneurship sangat penting bagi perusahaan dalam upaya memasuki pasar baru, dimana gagasan seseorang intrapreneur dapat menjadi solusi dalam mendapatkan peluang pasar baru. Selanjutnya dalam intrapreneurship terdapat kegiatan pemberdayaan karyawan, dengan memberikan peran pekerja authority dan accountability. Pengoptimalan SDM dalam intrapreneurship dengan memberikan kesempatan kepada para pekerja untuk memiliki kompetensi sehingga memiliki keunggulan bersaing. Intrapreneurship penting dalam menjaga kestabilitasan ekonomi melalui inovasi yang super cepat, serta merangsang pertumbuhan inovatif dari generasi ke generasi dalam rangka memelihara entitas dengan baik.

Book Details