PENGANTAR MSDM DIGITAL

By Nur Cahyadi, S.ST., M.M, dr. Rudy Dwi Laksono, SpPD, M.Ked (PD), FINASIM, SH, MH, MARS, M.Psi, Farid Wahyudi, S.Kom., M.M., CIISA, Dr. Abdul Haris, SE., MM., M.Pd , Rahmawati Riantisari, SE., MM , Drs. Ir. Denny J. Mawuntu, ST., M.MSIP., M.SI, Ir. Firda Herlina ST., M.Eng , Dr. Sabaruddin Sondeng, SE., MM , Asep Saepul Alam, SP., MM , Komang Ari Mogi, S.Kom., M.Kom

PENGANTAR MSDM DIGITAL
Available for 3.93 USD
Di era digital saat ini, Manajemen Sumber Daya Manusia (MSDM) telah mengalami transformasi yang signifikan seiring dengan perkembangan teknologi informasi. Penggunaan teknologi digital dalam MSDM menawarkan peluang baru bagi organisasi untuk mengoptimalkan pengelolaan sumber daya manusia secara lebih efisien dan efektif.
Buy Now (3.93 USD)