SASTRA DAN IDENTITAS BUDAYA: MENGGALI KEARIFAN LOKAL MELALUI KARYA-KARYA SASTRA

By Sukarismanti, Pratiwi Sakti, Lukmanul Hakim, Najamudin, Lili Suryaningsih, Andi Farid Baharuddin, Totok Suhadak, Wiwik Surya Utami, Rahmin Meilani Putri, La Ode Rasmin, Sarovah Widiawati

SASTRA DAN IDENTITAS BUDAYA: MENGGALI KEARIFAN LOKAL MELALUI KARYA-KARYA SASTRA
Available for 3.01 USD
Buku dengan judul Sastra Dan Identitas Budaya: Menggali Kearifan Lokal Melalui Karya-Karya Sastra dapat selesai disusun dan berhasil diterbitkan. Kehadiran Buku Sastra Dan Identitas Budaya: Menggali Kearifan Lokal Melalui Karya-Karya Sastra ini disusun oleh para akademisi dan praktisi dalam bentuk buku kolaborasi. Walaupun jauh dari kesempurnaan, tetapi kami mengharapkan buku ini dapat dijadikan referensi atau bacaan serta rujukan bagi akademisi ataupun para profesional mengenal Ilmu Sastra. Sistematika penulisan buku ini diuraikan dalam sebelas bab yang memuat tentang pengertian sastra dan identitas budaya, kearifan local dalam sastra lisan, identitas budaya dalam sastra tulis, sastra dan kearifan lokal dalam pendidikan, sastra dan identitas budaya di era digital, pembelajaran bahasa, sastra kiri, dan neoliberalisme, konflik identitas dalam karya sastra, kolonialisme dan identitas budaya dalam sastra, feminism dan identitas budaya dalam sastra, sastra dan revitalisasi identitas budaya lokal, dan peran sastra dalam mempromosikan pariwisata budaya.

Book Details

Buy Now (3.01 USD)