KREATIVITAS DAN INOVASI BISNIS

By Dr. Titi Nugraheni, S.E., M.M., M.Si, Andi Kusuma Negara, S.E., M.M, Hery Fadly, S.ST., M.M, Zulhendra, S.E., M.Kom , Aminah Djunaid, S.E., S.H., Μ.Μ, Dr. Reina A. Hadikusumo, S.E., M.M., M.Kom , Prasetyo Harisandi, S.M., Μ.Μ, Heppi Syofya, S.E., M.Si, Dr. Bachtari Alam Hidayat, M.Si

KREATIVITAS DAN INOVASI BISNIS
Available for 3.73 USD
Di era globalisasi dan kemajuan teknologi yang pesat, kreativitas dan inovasi menjadi kunci utama untuk bertahan dan bersaing di pasar. Buku ini mengupas berbagai konsep, strategi, dan praktik terbaik yang dapat diterapkan dalam menciptakan ide ide baru dan solusi yang inovatif. Setiap bab dirancang untuk memberikan wawasan yang mendalam, mulai dari pengertian dasar kreativitas, proses inovasi, hingga studi kasus yang inspiratif dari berbagai industri. 
Buy Now (3.73 USD)