Kesehatan Reproduksi dan Tumbuh Kembang Janin sampai Lansia pada Perempuan
By Rima Wirenviona, A.A.I.D Cinthya Riris, Nurul Fatimah Susanti, Nurul Jannatul Wahidah, Abadiyah Zakiah Kustantina, Hermanto Tri Joewono
Available for 6.97 USD
Buku ini merangkum semua informasi mengenai kesehatan reproduksi dan tumbuh kembang pada perempuan. Perempuan adalah pemegang kunci utama untuk meneruskan kelangsungan hidup manusia yang berkualitas. Banyak hal yang harus diketahui perempuan sehingga dapat mempelajari, memiliki kesadaran, serta berusaha memahami kesehatan diri. Diharapkan buku ini dapat memberikan manfaat menyeluruh bagi kehidupan perempuan sepanjang daur kehidupannya