CEGAH STUNTING ITU PENTING !

By Dewi Agustina, S.Kep., Ners., M.Kes, Vivi Chairani Harahap

CEGAH STUNTING ITU PENTING !
Available for 4.84 USD

Stunting ialah status gizi yang menimpa anak dengan tinggi atau panjang badannya di bawah -2.0 standar deviasi (SD) bila dilakukan perbandingan pada rata-rata populasi (WHO, 2018). Prevalensi stunting di dunia diperkirakan pada tahun 2020 sebanyak 149,3 juta atau sebesar 22% (Joint Child Malnutrition Estimates 2016-2020

Ciri-ciri fisik yang tampak pada anak stunting antara lain : tinggi dibawah rata-rata, terjadi gagal tumbuh, perhatian dan memori rendah, menghindari kontak mata, dan Iebih pendiam. Stunting juga diakibatkan oleh kondisi kurang gizi di usia balita dan berat badan lahir rendah (BBLR).

Book Details

Buy Now (4.84 USD)