Gelap Terang Kartini : Sisi Lain Hidup dan Karya Sang Perempuan Perkasa

By Nurlaela Isnawati

Gelap Terang Kartini : Sisi Lain Hidup dan Karya Sang Perempuan Perkasa
Preview available

Buku ini secara khusus menceritakan pahit getir kisah Kartini sebagai perempuan cahaya, penerang jalan gulita bangsa Indonesia. Bukan hanya penerang bagi perempuan, tetapi juga lelaki untuk memahami hak, kewajiban, serta keadilan bagi sesama manusia. Membaca buku ini, kita akan memahami bagaimana cara meraih cita-cita dengan terhormat.


Ukuran buku: 14x20.5

Tebal buku: 232

Kertas isi: bookpaper

Book Details