Buku ini mencoba menghadirkan pembahasan hampir semua tradisi budaya dan agama yang ada di masyarakat, yang terkait dengan tradisi-tradisi kematian, dan analisis mendalam. Sehingga bagi pembaca diharapkan mengetahui duduk persoalan suatu tradisi terlaksana di masyarakat, dan bagaimana perspektif agama memberikan posisi dan porsi atas tradisi yang dilakukan masyarakat, yang terkait dengan perawatan jenazah dan seluk beluknya.
Book Details
- Country: US
- Published: 2010-01-01
- Publisher: Media Pressindo
- Language: id
- Pages: 296
- Available Formats:
- Reading Modes: