Kerja sama yang dijalin antara MGMP Geografi DKI Jakarta dan Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) menghasilkan sebuah karya Buku Resonansi 14. Buku tersebut merupakan kumpulan sebagian tulisan guru geografi anggota MGMP Geografi DKI Jakarta yang mendapat bimbingan langsung dari para dosen Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS).